CARA MEMASANG ALARM UNTUK MOTOR

Cara Memasang Alarm Untuk Motor

Cara memasang alarm untuk motor - Pada kesempatan kali ini saya akan bagikan tips kepada anda mengenai cara memasang alarm untuk motor yang berguna untuk keamanan kuda besi Anda yang mudah-mudahan bermanfaat untuk anda semua.

Cara mudah memasang alarm untuk motor

Prinsip kerja dari alarm motor ini sebetulnya hampir sama dengan cara kerja alarm mobil. Saat orang lain ingin mencuri motor, tentu target pertama serta utamanya adalah kunci kontak. Saat si maling meng-on-kan motor anda, klakson bakal langsung berbunyi keras, maka mencegah upaya pencurian motor anda. Daripada penasaran, langsung saja ikuti langkah-langkah berikut dibawah ini.

Alat pemasangan

  1. Solder dan sekaligus dengan timahnya
  2. Gunting
  3. Lakban atau isolasi kabel

Bahan yang diperlukan beserta harga

  1. Saklar 3 kaki :3ribu
  2. Kabel panjang 3-meteran : 5ribu
  3. Soket relay : 5ribu
  4. Relay yang 4 kaki : 15ribu

Cara instalasi alarm

  1. Usahakan pasang saklar alarm di daerah yang susah dijangkau orang lain, tetapi anda harus dapat menjangkaunya. Contohnya seperti dibawah jok.
  2. Potong kabel negatif CDI motor dengan tang yang berwarna hitam bergaris putih.
  3. Kemudian sambungkan dengan saklar alarm yang berkaki 3. Perhatikan posisi masing-masing kaki, kabel dari CDI menuju ke saklar dipasang pada kaki nomor 1 (pinggir) sedangkan kabel dari potongan CDI menuju bodi itu dipasang pada kaki nomor 2 (tengah). Kemudian siapkan kabel panjang pada kaki nomor 3 (pinggir) menuju klakson, sementara biarkan dulu. Kami lanjut ke pemasangan relay.
  4. Memasang relay. Pasang relay pada soketnya. Pasang kaki no. 86 dengan kabel panjang dari saklar alarm yang tadi disiapkan. Lalu sambung kabel negatif klakson (yang berwarna hijau). Sambung kaki nomor 30 serta 85 menjadi satu, lalu disambung ke positif klakson (kabel berwarna oranye). Kaki nomor 87 dipasang ke aki, yaitu kabel merah pada soket berwarna hijau.
  5. Jangan lupa rapikan setiap kabel semacam kondisi awal.
Sampai disini pasti Anda sudah mengerti bukan cara memasang alarm untuk motor dan siap untuk melakukannya pada sepeda motor yang anda miliki. Okey, Terima kasih sudah berkunjung dan besok saya akan kembali lagi dengan informasi seputar dunia otomotif lainnya untuk Anda.

Baca Artikel Lainnya : 

Cara Membuat Saklar Kontak Rahasia Honda Beat Fi

Syarat Dan Cara Mencairkan JHT JAMSOSTEK/BPJS Ketenagakerjaan  

Cara Membuat Surat Kehilangan BPKB Kendaraan Bermotor  

Cara Mengurus Surat Kehilangan STNK Bagi Kendaraan Yang Masih Kredit Atau Leasing  

Cara Cepat Membuat SKCK  

Gamis Syar'i Modern Kwalitas Super Terbaru 2016  

Cara Cek Saldo JHT Via SMS  

Harga Suku Cadang Motor Honda 2016 Terbaru  

Toko Tas Online Terbaik Murah Berkualitas  

Harga Motor Honda Terbaru 2016 Lengkap  

CVT Motor Berisik Ini Penyebabnya  

Alamat Toko Sparepart Onderdil Mobil Terlengkap Di Cikarang Selatan Bekasi  

Oli Gardan Dan Persneling Mobil Beserta Harganya  

Membuka PIN Dan PUK Kartu 3 Three Yang Diblokir  

Browser tidak bisa konek ke internet  

Cara Memasang Alarm Untuk Motor  

Tas mode 2016  

Video Download  

Download Video Youtube Super Mudah 

Harga Suku Cadang Speart Part Onderdil Sepeda Motor Honda  

Nonton Video Youtube Tanpa Kuota Internet  

Cara Agar JHT Cepat Cair  

Obat Asam Urat  

Perawatan Honda Beat  

Cek Tagihan Via SMS  

Peta Jalan Pintas Jalur Alternatif Dari Bekasi Ke Bandung Atau Sebaliknya  

Cara Memperbaiki Injektor Motor  

Aplikasi Adroid Untuk Cek Segala Tagihan Lengkap  

Penyebab Charger HP/Ponsel Lama Penuhnya  

Cara Install Ulang Play Store Android Yang Kehapus  

Cara Membuka Android Yang Lupa Pola  

Cara Mengatasi Android Restart Sendiri  

Cara Mengatasi Play Store Yang Error  

Cara Mengatasi Camera Android Error  

Cara Agar Android Tidak Panas atau Overheating  

Cara Memperbaiki Android Yang Mati Berhenti Pada Logo  

Download 25 Game Clash  

Cara Membuat Blog Bagi Pemula Dan Cepat Terindex Google  

Posting Blog Nomor Satu  

Tempat Pijat Urut Keseleo Asam Urat Di Cikarang  

Obat Luka Lecet Dan Tersayat Ampuh  

Download Album Melly Goeslaw Full Album MP3  

ADA APA DENGAN CINTA PART 2 (SOUNDTRACK) MP3  

Download Lagu Soundtreck Ada Apa Dengan Cinta 2 (OST A2DC Part 2) MP3  

KUMPULAN TEMPLATE BLOG ONLINE SHOP  

Top 8 Cara untuk Memperbaiki iPhone Reboot loop / Bootloop  

CARA CEPAT MENGHASILKAN UANG DENGAN FACEBOOK  

Cara Menerbangkan Drone  

REGISTRASI AKUN BPJS KETENAGAKERJAAN  

Kumpulan Modifikasi Motor Honda Beat 2016  

Download Template Blog Online Shop/Belanja Online Rupiah Indonesia Gratis  

Cara Cepat Menambah Jumlah Like Pada Halaman / Fan Page Facebook  

JADWAL PERTANDINGAN PIALA EROPA 2016  

KLAIM JHT JAMSOSTEK/BPJS KETENAGAKERJAAN ONLINE  

Cara Mencairkan JHT Jamsostek atau BPJS Ketenagakerjaan di Luar Daerah  

NAMA DAN NOMOR HP/WHATSAPP KEPALA DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL SELURUH INDONESIA (Per 15 Februari 2016)  

Cara Mencairkan JHT Bpjs Ketenagakerjaan 2016  

Cara Membayar Pajak Tahunan Sepeda Motor Yang Masih Kredit  

CEK SALDO JHT JAMSOSTEK BPJS KETENAGAKERJAAN TERBARU  

Cara Mengganti Oli Transmisi/Oli Gardan Honda Beat Fi  

Cara Mudah Melacak Sandi Atau Password Orang Lain  

Cara Pendaftaran STNK Baru  

Peraturan Baru Pencairan JHT Jamsostek 1 September 2015  

Cara Membuat Blog Dengan Cepat dan Mudah Bagi Pemula  

Cara mendapatkan e-money, Cara menggunakan dan Cara mengisi ulang e-money mandiri.  

Jalur Alternatif Jakarta Bekasi ke Bandung atau Sebaliknya.  

Obat Kutil Tradisional Super Ampuh  

Cara mengatasi handphone Android yang boot loop, tidak mau start, brick, lupa pin, password atau salah memasukkan kunci pola  

KAMUS BAHASA SUNDA LENGKAP  

Cara Cek Saldo JHT Jamsostek/BPJS Ketenagakerjaan Secara Online  

CARA MEMBUAT LINK DOWNLOAD DI BLOG  

Cara Upgrade Samsung Galaxy Y S5360 ke Android 4.0.4 ICS via Custom ROM  

Tempat-tempat wisata di Kabupaten Subang Jawa Barat Indonesia  

MENGENAL KARAKTER WANITA BERDASARKAN ILMU FALAQ  

CARA MEMBUAT GAMBAR DAN TULISAN BERGERAK PADA BLOGER
Previous
Next Post »